Selasa, 27 Desember 2011

Every human is Special

Setiap manusia mempunyai ke "unik" an tersendiri,
Namun terkadang kita hanya memandangnya sebelah mata,,
Bahkan terkadang kita menganggap hal itu adalah suatukekurangan terbesar dalam manusia itu,,

Keteraturan,
Kedisiplinan,
Perencanaan,
Menjadi standard kesuksesan bagi setiap kalangan manusia sukses apalagi "normal",,
Bagi manusian lain, apakah standard kesuksesan itu sama...
Tidak selalu,,
Bagi orang - orang, manusia - manusia yang "tidak normal" secara jiwa, mental,,,
Standard sukses mereka ada dalam imajinasi mereka,,
Ada dalam angan dan mimpi - mimpi mereka,,
Terkadang kita melupakan, bahwa mereka adalah manusia yang sama seperti kita,,
Hanya secara substansi mereka kehilangan setengah jiwa mereka
yang menyebabkan hilangnya kesadaran secara penuh,,

Kita, sebagai manusia normal,,
Tidak ada hak mengintimidasi kaum mereka,
Manusia yang secara substansi kehilangan setengah jiwa mereka,,
Manusia yang tidak di beri potensi akal yang sama dengan kita,
Manusia yang tidak mempunyai kemampuan mengembangkan akal dan pikiran mereka..

Kita,
Sebagai manusia normal,
Yang selalu mengeluh,
Tak pernah berusaha secara maksimal,
Tak pernah mensyukuri yang kita punya,
Tak pernah ikhlas untuk hal yang benar,

Lalu, pantaskah kita disebut normal,,
Pantaskah mengintimidasi kaum mereka,

Secara hakikat kita sama.
Hanya bekal yang Tuhan berikan kepada kita berbeda - beda...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar